Sosialisasi Pembentukan LKD Tahun 2025 Digelar di Jumapolo

Jumapolo, 17 Oktober 2024 – Pemerintah Kecamatan Jumapolo menggelar sosialisasi pembentukan Lembaga Kemasyarakatan Desa (LKD) tahun 2025 di Cafe Ploso, Kamis (17/10). Kegiatan ini dihadiri oleh Dispermades, Plt. Sekcam, Kasi Tapem, serta seluruh Sekdes dan Kasi Pemerintahan Desa se-Kecamatan Jumapolo. Dalam sosialisasi ini, Dispermades memberikan pemaparan mengenai tata cara pembentukan LKD yang baik dan benar…

Kegiatan Pendampingan Penyusunan Laporan Keuangan Tahunan BUMDesa

Pada hari Selasa, 28 Mei 2024, pukul 09.00 WIB, telah dilaksanakan kegiatan pendampingan penyusunan laporan keuangan tahunan Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa). Kegiatan ini berlangsung di Aula Kecamatan Jumapolo. Hadir dalam kegiatan tersebut: 1. Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dispermades) 2. TPP Kabupaten 3. Perwakilan BUMDesa dari Kecamatan Jumapolo, Jumantono, Jatipuro, dan Jatiyoso Tujuan utama…