Perkuat Sinergi dan Peran LKD, Pemdes Kutho Selenggarakan Rapat Koordinasi Peningkatan Kapasitas

Dalam rangka mengoptimalkan peran Lembaga Kemasyarakatan Desa (LKD) sebagai mitra strategis pemerintah dalam pembangunan, Pemerintah Desa Kutho menyelenggarakan Rapat Koordinasi (Rakor) Peningkatan Kapasitas LKD bertempat di Aula Balai Desa Kutho, Kecamatan Kerjo, pada Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk membekali para pengurus lembaga kemasyarakatan dengan pemahaman mendalam mengenai tata kelola administrasi dan sinergi kerja demi…

Workshop Sinergitas Organisasi BUMDesa Bersama bagi Dewan Pengawas dan Direktur LKD

Pada hari Selasa, 22 Oktober 2024, pukul 09.00 WIB, telah diselenggarakan workshop bertajuk “Membangun Sinergitas Organisasi BUMDesa Bersama bagi Dewan Pengawas dan Direktur BUMDesa Bersama LKD” di Hotel Pondok Asri, Tawangmangu. Acara ini dihadiri oleh perwakilan dari Dispermades, Dewan Pengawas BUMDesa Bersama se-Kabupaten Karanganyar, dan Direktur BUMDesa Bersama LKD. Workshop dibuka oleh Sekretaris Dispermades dan…