Menyusun Rencana Kerja Tahunan untuk Mewujudkan Tujuan USAID SELARAS di Wilayah Solo Raya
Pada tanggal 13 hingga 15 Agustus 2024, Pemerintah Kabupaten Karanganyar bersama dengan Pemerintah Kabupaten Sragen, Wonogiri, dan Sukoharjo menyelenggarakan Lokakarya Penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) USAID SELARAS. Kegiatan yang bertempat di Hotel Aston Solo ini melibatkan perwakilan dari Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA), Dinas Kesehatan, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR), Dinas Pemberdayaan Masyarakat…
